Warga antre menunggu giliran perpanjangan Surat Ijin Mengemudi (SIM) dan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) di mobil layanan SIM & STNK keliling Polda Metro Jaya di halaman LTC Glodok, Taman Sari, Jakarta Barat, Selasa (17/10/2017). Layanan ini merupakan buah dari kerjasama pengelola LTC Glodok dengan Polda Metro Jaya. Setiap hari mobil ini melayani rata-rata 50 pemohon. Namun jumlahnya bisa melonjak hingga 100-an pemohon. Warga bisa berbelanja sambil mengurus perpanjangan SIM dan pembayara pajak STNK tahunan. AKTUAL/Tino Oktaviano

Jakarta, Aktual.com – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya kembali mengadakan layanan SIM keliling di beberapa lokasi di DKI Jakarta, Ahad (4/8)

Berdasarkan unggahan di akun Twitter milik Traffic Management Center (TMC) Polda Metro Jaya yakni @TMCPoldaMetro, tiga wilayah yang akan memiliki layanan SIM Keliling di ibukota adalah:

1. Jakarta Pusat: Bundaran HI (samping Hotel Pullman)
2. Jakarta Barat: Jalan Panjang Kebon Jeruk
3. Jakarta Timur: BKT Jl Raden Inten Duren Sawit.

Artikel ini ditulis oleh: